Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Berikut di bawah ini yang termasuk objek kajian sosiologi

Berikut di bawah ini yang termasuk objek kajian sosiologi

A. Hujan lebat menyebabkan banjir dan tanah longsor
B. Rini sedang berdiskusi membahas tugas sekolah dengan teman sebangkunya
C. Benturan lempeng bumi yang menyebabkan gempa tektonik
D. Ayah menasehati kucing nya yang mengambil makanan
E. Virus Covid 19 merupakan gejala sosila di masyarakat

Jawaban
B. Rini sedang berdiskusi membahas tugas sekolah dengan teman sebangkunya

Pembahasan
Rini sedang berdiskusi membahas tugas sekolah dengan teman sebangkunya adalah objek kajian sosiologi. Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari perilaku sosial manusia, pola interaksi sosial, dan proses sosial dalam masyarakat. Objek kajian sosiologi adalah fenomena sosial yang terjadi di antara manusia, baik secara individu maupun kelompok. Contoh fenomena sosial adalah diskusi, komunikasi, konflik, kerjasama, integrasi, diferensiasi, stratifikasi, mobilitas, dan sebagainya. Objek kajian sosiologi tidak termasuk fenomena alam, biologis, atau psikologis yang tidak melibatkan interaksi sosial.

Post a Comment for "Berikut di bawah ini yang termasuk objek kajian sosiologi"